Follow Us @dapursujas



Saturday, May 26, 2018

Tumis Kulit Buah Naga

Bahan :
1 buah buah naga, ambil kulitnya
3 siung bawang merah
3 siung bawang putih
1 buah bawang bombay
5 buah cabe merah
10 buah cabe rawit
Saus tiram
Cara membuat :
  1. Cuci bersih kulit buah naga, iris memanjang.
  2. Rajang semua bahan bumbu kemudian tumis sampai harum dengan sedikit minyak.
  3. Masukan saus tiram, lalu kulit buah naga. Tumis sampai sedikit layu, masukan garam, gula pasir secukupnya dan penyedap rasa.
  4. Koreksi rasa. Jika sudah sesuai, angkat dan sajikan.
Meskipun nutrisinya tak sebanyak daging buahnya, tetapi kulit buah juga sehat kok untuk dikonsumsi. Biasanya kandungan seratnya lebih tinggi pada bagian kulit. Tetapi ingat, harus dicuci bersih ya, karena dikhawatirkan ada residu pestisida yang masih menempel. Bagaimana, tertarik mencobanya, Ladies?

Sumber : TKBN

No comments:

Post a Comment


Videos


Madu Murni

Bagi yang membutuhkan Madu Murni/Madu Hutan/Madu Organik/Raw Honey yang belum dipabrikasi/belum di pasteurisasi/belum dipanaskan dalam skala kecil atau skala besar, kami siap menyediakan :

Tersedia Madu :
Madu Multi Flora
Sumbawa Super
Sumbawa Putih Super
Hutan Sialang Riau Super
Kelengkeng Super
Randu Super
Kaliandra Super
Rambutan Super
Stroberi
Hitam Pahit
Hitam Pahit Herbal
Hitam Manis Herbal

Hubungi kami di : 081284792380